7 Jenis Outfit Anak Skena, Kamu Suka yang Mana?

7 Jenis Outfit Anak Skena, Kamu Suka yang Mana?

Outfit skena menjadi outfit yang sangat di gemari anak muda masa kini mulai dari kalangan remaja sampai dewasa. Sumber foto instagram @outfitcowok.info--

RADAR LAMPUNG.CO.IDOutfit skena menjadi Outfit yang sangat di gemari anak muda masa kini mulai dari kalangan remaja sampai dewasa.

Pasalnya outfit ini memiliki banyak variasi yang bisa digunakan kalangan manapun. Biasanya anak skena menggunakan outfit yang berhubungan dengan selera musik mereka.

Sebenarnya tidak ada pakem khusus untuk outfit anak skena, namun kebanyakan anak skena memiliki outfit yang sangat unik dan menarik.

Nah kali ini kita akan membahas jenis-jenis outfit anak skena yang bisa kamu jadikan contoh untuk outfit skena kamu. 

BACA JUGA:Pindahan dari Polda Jatim, Ini Profil Singkat Kepala KSKP Bakauheni dan Kasatreskrim Polres Lampung Selatan

1. Skena Punk

Skena punk merupakan outfit skena yang biasanya dipakai anak skena dengan outfit streetwear. 

Skena punk biasanya memiliki selera musik underground dan punk rock. Outfit skena punk terkenal dengan outfit yang rebel. 

Outfit yang digunakan oleh anak skena punk biasanya adalah kaos band, ripped jeans, dan jaket kulit serta dilengkapi dengan aksesoris seperti kalung, slayer, sepatu sket, dan slingbag.

BACA JUGA:Perhatikan untuk Orang Golongan Darah AB, 7 Kelemahan Ini Akan Selalu Menghantuimu

2. Skena Goth

Dalam skena goth pakaian yang dipakai biasanya berwarna hitam serta di lengkapi dengan pernak pernik untuj memberikan kesan mewah.

Pakaian yang digunakan seperti gaun, jaket kulit dan skinny jeans yang terdapat pernak pernik serta kalung dan cincin berlian.

3. Skena Hip Hop

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: