12 Manfaat Bengkoang untuk Kesehatan Tubuh, Cocok Juga Dijadikan Produk Skincare Alami

12 Manfaat Bengkoang untuk Kesehatan Tubuh, Cocok Juga Dijadikan Produk Skincare Alami

Manfaat bengkoang untuk kesehatan tubuh. FOTO TANGKAPAN LAYAR/INSTAGRAM @diskominfo_bojonegoro--

RADARLAMPUNG.CO.ID – Berikut ini merupakan daftar manfaat bengkoang yang baik untuk kesehatan tubuh.

Bengkoang dikenal jenis sayuran yang padat nutrisi sehingga dinilai baik untuk kesehatan tubuh.

Meskipun begitu, bengkoang masuk dalam jenis umbi-umbian dengan nama latin pachyrhizus erosus.

Tanaman bengkoang dapat tumbuh subur di Indonesia, khususnya di daerah panas dan lingkungan lembap, ditambah sinar matahari yang penuh.

BACA JUGA: Nama Rektor Unila Masuk Pusaran Usulan Pj. Gubernur, Ada Juga Sejumlah Nama Hebat Lainnya, Mereka Adalah ...

Tak hanya membantu tubuh tetap sehat dan terhindar dari masalah kesehatan yang merugikan.

Namun bengkoang juga cocok dijadikan sebagai alternatif produk skincare alami seperti dibuat masker.

Selanjutnya untuk manfaat bengkoang untuk kesehatan tubuh adalah sebagai berikut:

Manfaat Bengkoang untuk Kesehatan Tubuh

BACA JUGA: 3 Jenis dan Manfaat Serum Hanasui, Agar Wajah Semakin Glowing

1. Membantu mengurangi produksi asam lambung

2. Baik dikonsumsi oleh penerita kencing manis (diabetes)

3. Membantu mengobati sariawan

4. Berperan sebagai anti oksidan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: