Kelebihan dan Kekurangan Spesifikasi HP Infinix 11S NFC, Lengkap Dengan Penawaran Harga Desember 2023
Tampilan HP Infinix Hot 11S NFC. ILUSTRASI/FOTO Infinix--
BACA JUGA:5 Bahan Dapur yang Dapat Membersihkan Darah Kotor, Bisa Tanam Sendiri di Halaman Rumah
- Material pada desain depan menggunakan kaca, frame plastik dan bodi plastik
- Dimensi desain pada ponsel berukuran 168.9 x 77 x 8.82mm
- Berat pada ponsel mencapai 205 gram
- Pilihan warna pada ponsel mulai dari Hijau, Ungu dan Hitam
BACA JUGA:Penyebab Pinjaman KUR Gagal Cair Meski Bank Penyalur Sudah Survey
- Tersedia slot SIM Card untuk tipe Nano SIM
- Resolusi layar berukuran 2480x1080 piksel
- Layar utama memiliki ukuran 6.78 inci
- Layar utama dibekali teknologi IPS LCD
BACA JUGA:Viral Pernikahan Sesama Jenis Antara Dua Wanita di Jawa Barat, Begini Hukumnya Dalam Islam
- Sistem operasi pada perangkat lunak menggunakan fitur OSversi Android 11 dengan detail XOS 7.6
- Performa disokong MediaTek Helio G88
- CPU Octa-core dengan kecepatan 2GHz dan GPU Mali G-52 MC2
- Kapasitas RAM besar mulai dari 4GB, 6GB hingga 8GB
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: