Wajib Coba! 5 Rekomendasi Kuliner Legendaris yang Ada di Jawa Barat
Kuliner legendaris di Jawa Barat.-FOTO/FREEPIK-COM-freepik
RADARLAMPUNG.CO.ID - Di Jawa Barat ada beragam kuliner legendaris dengan cita rasa khasa dan lezat yang wajib untuk dicoba.
Dikutip dari berbagai sumber, berikut ini adalah beberapa kuliner legendaris di Jawa Barat yang harus dicicipi.
1. Lotek Kalipah Apo 42
Lotek Kalipah Apo 42 merupakan salah satu kuliner legendaris di Jawa Barat yang sudah ada sejak tahun 1953.
Lotek ini berisi potongan sayur-sayur dan diberi sambal kacang seperti gado-gado.
BACA JUGA:Daftar Harga Tiket hingga Jam Berangkat Transportasi PO Bus Solo dan Lampung,
Tetapi, bedanya lotek menggunakan labu siam, nangka muda, kangkung, tempe, tahu, kacang panjang dan tauge.
Lotek Kalipah Apo 42 berlokasi di jalan Kalipah Apo 42, Astanaanyar, Bandung, Jawa Barat.
2. Warung Nasi Bu Eha
Warung Nasi Bu Eha adalah salah satu kuliner legendaris yang ada di Jawa Barat dengan harga cukup terjangkau.
Tempat makan ini sudah ada sejak tahun 1947 yang merupakan langganan keluarga Soekarno di masa awal kemerdekaan.
Warung Nasi Bu Eha berlokasi di Pasar Cihapit, jalan Cihapit No.8A, Cihapit, Kecamatan Bandung, Jawa Barat.
3. Toko You
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: