Ramai Dikunjungi, 4 Wisata Bandar Lampung yang Sedang Hits di 2024

Ramai Dikunjungi, 4 Wisata Bandar Lampung  yang Sedang Hits di 2024

Wisata di Bandar Lampung yang sedang hits. Sumber Foto. Dian Saptari. Radarlampung.co.id--

BACA JUGA:Wisata Pantai Sanggar Beach Kalianda yang Miliki View Istimewa, Jaraknya Hanya 1,5 Jam dari Bandar Lampung

Terkahir, pengunjung bisa berkunjung ke wisata Lampung Walk.

Berbagai wahana permainan air dan kolam renang ada di Lampung Walk.

Pengunjung juga bisa menikmati aneka makanan dan juga foto 3 dimensi yang pastinya seru banget.

Berlokasi di jl. Way Halim permai, bandar Lampung.

BACA JUGA:3 Wisata Lampung yang Cocok Buat Liburan Bareng Keluarga, Cek Tarif dan Fasilitas Lengkapnya

Jam operasional buka setiap harinya dengan harga tiket Rp 35 ribu per orang.

Itulah 4 wisata di bandar lampung yang sedang hits dan ramai dikunjungi masyarakat 2024. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: