Catat, Ini Makanan Sehat untuk Lambung dan Jantung

Catat, Ini Makanan Sehat untuk Lambung dan Jantung

Makanan sehat untuk lambung dan jantung.-FOTO/PIXABAY-COM-pixabay

RADARLAMPUNG.CO.ID - Kita perlu mengonsumsi makanan sehat untuk lambung dan jantung karena sangat penting. 

Sebab, kedua organ ini memiliki fungsi yang signifikan bagi tubuh. 

Maka dari itu, kesehatan lambung dan jantung perlu kamu jaga salah satunya dengan menjaga pola makan. 

Dirangkum dari berbagai sumber, inilah beberapa makanan sehat untuk lambung dan jantung yang harus diketahui.

1. Alpukat

BACA JUGA:Yuk Kunjungi! Cafe Hidden Gem Hits dan Instagramable di Bandar Lampung

Alpukat merupakan sumber lemak tak jenuh tunggal yang menyehatkan jantung. 

Buah tersebut bisa membantu penurunan kadar kolesterol dan risiko penyakit jantung yang lebih rendah.

Tak hanya itu, alpukat adalah makanan mengandung serat dan nutrisi penting seperti potasium. 

Semuanya membantu meningkatkan fungsi pencernaan yang sehat. 

Hal tersebut merupakan makanan rendah fruktosa jadi kecil kemungkinannya untuk menyebabkan perut kembung.

BACA JUGA:Akademisi Ikut Soroti Laporan Dugaan Oknum KPU Terima Suap Caleg: Keduanya Bisa Diproses Hukum!

2. Biji-bijian Utuh

Makanan sehat lainnya untuk lambung dan jantung yaitu biji-bijian utuh. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: