4 Rekomendasi HP Android Murah Rp 1 Jutaan Terbaru 2024, Ada Samsung Galaxy Hingga Redmi

4 Rekomendasi HP Android Murah Rp 1 Jutaan Terbaru 2024, Ada Samsung Galaxy Hingga Redmi

HP Android murah 1 jutaan. ILUSTRASI/BERBAGAI SUMBER--

- CPU octa-core berkecepatan 2.2GHz dan GPU IMG PowerVR GE8320

- Kapasitas RAM mulai 3GB, 4GB dan 6GB LPDDR4X

- Kapasitas ROM mulai 64GB hingga 128GB eMMC 5.1

- Tersedia slot khusus memori eksternal untuk tipe microSD, yang memungkinkan penyimpanan ponsel diperluas

BACA JUGA:5 Resep Olahan Masakan untuk Menu Buka Puasa dan Sahur ala Rumahan, Cocok Buat Anak Kost

- Kualitas kamera belakang atau kamera utama memiliki konfigurasi 8MP+AI Lens, portrait mode, PDAF, LED Flash

- Kualitas kamera depan hanya memiliki konfigurasi 5MP saja

- Fitur lainnya konektivitas jaringan internet 4G LTE (belum 5G), audio single speaker side fingerprint, dam USB Type-C untuk pengisian daya

- Kapasitas baterai besar mencapai 5000mAh with fast charging 10W

BACA JUGA:10 Sunnah Puasa di Bulan Ramadhan Menurut Hadits

Harga:

- RAM 3GB ROM 64GB dibanderol mulai 7299 Rupee atau sekitar Rp1,4 jutaan.

- RAM 4GB ROM 128GB dibanderol mulai 8299 Rupee atau sekitar Rp1,6 jutaan.

- RAM 6GB ROM 128GB dibanderol mulai 9299 Rupee atau sekitar Rp1,75 jutaan.

BACA JUGA:Rekomendasi HP Android Murah 2 Jutaan, Mending Beli Samsung Galaxy F15 5G atau Realme 12 5G?

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: