Jelang Mudik Lebaran 2024, Tarif Tol Diskon 20 Persen, Catat Tanggal Berlakunya

Jelang Mudik Lebaran 2024, Tarif Tol Diskon 20 Persen, Catat Tanggal Berlakunya

Aktivitas di gerbang Tol Itera, Selasa, 2 April 2024.-Foto Melida Rohlita-

BACA JUGA:Stok Daging Lebaran 2024 di Tulang Bawang Aman, 695 Hewan Ternak Siap Potong

Keduanya yakni tol Terbanggi Besar–Pematang Panggang–Kayu Agung (189 km) dan Indralaya–Prabumulih (64,5 Km). 

Dari GT Bakauheni Selatan ke GT Kayu Agung/Kayu Agung Utama atau sebaliknya: Kendaraan Golongan I menjadi Rp 326.000; Kendaraan Golongan II dan III menjadi Rp489.000; dan Kendaraan Golongan IV dan V menjadi Rp 652.000. 

Lalu dari GT Palembang ke GT Prabumulih atau sebaliknya: Kendaraan Golongan I menjadi Rp 95.000; Kendaraan Golongan II dan III menjadi Rp142.500; serta Kendaraan Golongan IV dan V menjadi Rp190.000. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: