Daftar Wisata Sakura di Lampung, Cocok Jadi Rekomendasi Libur Lebaran Bareng Keluarga
Bukit Sakura Lampung bisa jadi rekomendasi libur lebaran bareng keluarga. Ilustrasi/Foto Instagram@megi_saputri.--
Pengelola Sakura Garden menyediakan bermacam lampu sehingga menambah suasana asri.
BACA JUGA:Gas Melon di Lampung Utara Tembus Rp 50 Ribu Per Tabung
Selain ada, Replikasi Bunga Sakura Khas Jepang, pengelola juga menyediakan miniatur Monas.
Lalu, Miniatur Menara Eifel, Rumah Jepang, Gazebo, Rumah rumah hobit, Rumah Sakar Burung dan Lainnya.
Pada Sakura Garden, Anda juga dapat menikmati deretan bunga Celosia yang ditanam tengah tengah taman.
Sehingga, Anda juga bisa menikmati berswafoto atau selfie di tengah tengah bunga lagi hits ini.
BACA JUGA:Upsss, Istri Bupati Pesawaran Dikabarkan Minta THR ke OPD
Sakura Garden di Kota Metro sudah dilengkapi mushola dan area parkir yang luas. Sehingga, para pengunjung yang membawa kendaraan mobil tidak perlu lagi bingung untuk mencari tempat parkir.
Lokasi Sakura Garden cukup strategis yakni 27.2 km dari Bandara Radin Inten II Lampung atau menempuh perjalanan kurang lebih 39 menit.
Harga tiket masuk Sakura Garden di Kota Metro hanya Rp.10.000 per orang. Dengan biaya tersebut, Anda bisa puas menikmati pemandangan taman yang dihiasi pernak pernik khas di Negeri Matahari Terbit.
- Taman Jepang Chan Chan di Bandar Lampung
Taman Jepang Chan Chan merupakan salah satu Taman bernuansa Jepang tanpa meninggalkan unsur Indonesia.
BACA JUGA:Gara-gara Klakson di Jalan, Pemuda jadi Korban Pemukulan dan Diduga Sempat Ditembak pakai Senpi
Resmi dibuka secara umum sejak Akhir tahun 2023 ini terletak dipusat kota Bandar Lampung, tepatnya di Jalan Wolter Monginsidi, Teluk Betung Utara, Bandar Lampung.
Lokasi Taman Jepang Chan Chan cukup strategis yakni hanya berjarak 26.3 km dari Bandara Radin Inten II Lampung atau sekitar 40 menit perjalanan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: