Rekomendasi HP RAM Besar Dari Redmi Turbo 3 Edisi Spesial Harry Potter, Cek Spesifikasi dan Harga
Redmi Turbo 3 edisi spesial Harry Potteryang masuk HP RAM besar. FOTO/Redmi--
RADARLAMPUNG.CO.ID – Berikut merupakan kelengkapan spesifikasi dan penawaran harga Redmi Turbo 3 edisi spesial Harry Potter, yang masuk dalam rekomendasi HP RAM besar.
Redmi dikabarkan meluncurkan produk HP mid-range terbaik dan teranyar di pasaran gadget China.
Redmi Turbo 3 edisi spesial Harry Potter. FOTO/Redmi--
Hadirnya edisi spesial ini tentunya mengundang antusiasme yang tinggi di kalangan penggemar gadget.
Redmi Turbo 3 edisi spesial ini memang membawa spek yang sangat menggiurkan apalagi sudah dibekali dengan HyperOS.
BACA JUGA:Perbandingan Redmi Note 13 Pro Plus 5G dan Realme 12 Pro Plus, Mana yang Lebih Menyala?
Mulai dari tampilan wallpaper, lockscreen, icon dan animasi chargingnya pun tampil keren dengan tema Harry Potter.
Redmi Turbo 3 edisi spesial Harry Potter. FOTO/Redmi--
Untuk packaging, charging, adapter, sim ejector, hingga casenya juga memiliki desain khusus sehingga tampil lebih kekinian.
Spesifikasi Redmi Turbo 3 Edisi Spesial Harry Potter
- Layar OLED Display 120Hz
BACA JUGA:Rekomendasi 4 Outfit yang Cocok untuk Traveling Lebaran 2024
- Layar berukuran 6.67 inci dengan Full HD+ ditambah resolusi 1.5K
Redmi Turbo 3 edisi spesial Harry Potter. FOTO/Redmi--
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: