Cegah Kecurangan Pengisian BBM Arus Balik Mudik Lebaran, Polres Lampung Utara Cek SPBU

Cegah Kecurangan Pengisian BBM Arus Balik Mudik Lebaran, Polres Lampung Utara Cek SPBU

Polres Lampung Utara (Lampura), menyebutkan jika pihaknya masih rutin melakukan pengecekan di sejumlah SPBU di Lampura--

Ia juga mengimbau para pengusaha SPBU di Lampung Utara tidak mengutak-atik takaran di mesin pompa BBM.

Kemudian menjamin bahan bakar minyak (BBM) tidak tercampur air maupun kontaminasi lainnya.

BACA JUGA: Catat, Formasi CPNS Kejaksaan Agung 2024 untuk Pendidikan S1 Jabatan Fungsional

BACA JUGA: Cek, Formasi CPNS Kemenhub 2024 Lengkap Persyaratannya

“Kami tidak segan-segan memberikan sanksi tegas (kepada pengelola SPBU yang nakal), seperti penyegelan dan pidana jika ditemukan mencurangi meteran pengisian BBM,” tegasnya. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: