Putra Mahkota Yordania Dikaruniai Anak Pertama, Ini Bocoran Namanya

Putra Mahkota Yordania Dikaruniai Anak Pertama, Ini Bocoran Namanya

Pangeran Hussein bin Abdullah II dan istrinya Putri Rajwa Al Hussein. FOTO TANGKAPAN LAYAR/INSTAGRAM @alhusseinjo--

Upacara pertunangan keduanya berlangsung di hadapan Raja Yordania Abdullah II, Ratu Rania al-Abdullah dan keluarga calon pengantin di Ibu Kota Kerajaan Riyadh.

Pertunangan Pangeran Hussein dan Putri Rajwa Al Hussein digelar di rumah ayah mempelai Perempuan dengan dihadiri oleh pangeran kerajaan.

BACA JUGA:Masker DIY Alami yang Dapat Kecilkan Pori-Pori Dengan Campuran Teh Hijau dan Putih Telur

BACA JUGA:Dapatkan Kulit Glowing Alami Dengan Masker Tomat dan Susu, Bisa Bikin Sendiri di Rumah

Mereka adalah Pangeran Hassan bin Talal, Pangeran Hashem bin Abdullah II, Pangeran Ali bin Al Hussein, dan Pangeran Hashem bin Al Hussein.

Kemudian Pangeran Ghazi bin Mohammed, Pangeran Rashid bin Al Hassan dan juga beberapa anggota keluarga al-Saif.

Bagi yang belum tahu, istri Pangeran Hussein yang dikenal bernama Rajwa al-Saif lahir di Riyadh pada tanggal 28 April 1994 lallu.

Rajwa al-Saif merupakan putri dari pasangan Khalid bin Musaed bin Saif bin Abdulaziz al-Saif dan Azza binti Nayef Abdulaziz Ahmed al-Sudairi.

BACA JUGA:Disambut Tarian Adat Lampung dan Polisi Cilik, AKBP Rivanda Resmi Masuk Polres Tanggamus

BACA JUGA:Resmi Jabat Kapolres Pringsewu Lampung, AKBP M Yunus Saputra Komitmen Tingkatkan Pelayanan Kepolisian

Al-Saif sendiri dilaporkan mengenyam pendidikan menengah di Arab Saudi, sementara pendidikan tinggi dilakukan di School of Architecture, Syracuse University di New York, Amerika Serikat. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: