Dugaan Keracunan Belasan Siswa SDN 1 Durian Payung, Disdikbud Bandar Lampung Bakal Investigasi Lanjut

Dugaan Keracunan Belasan Siswa SDN 1 Durian Payung, Disdikbud Bandar Lampung Bakal Investigasi Lanjut

Suasana sejumlah siswa SDN 1 Durian Payung Bandar Lampung yang diduga mengalami keracunan yang dilarikan ke RSUD dr.A Dadi Tjokrodipo Bandar Lampung. Foto Melida Rohlita/Radar Lampung.--

"Saya minta agar semua sekolah memperhatikan dagangan yang akan dijual terutama makanan kemasan itu penjualnya harus selektif jangan sembarang menjual ke anak-anak, jadi harus diperhatikan benar kadaluarsanya, kandungannya, jangan asal jual,"imbau Mulyadi.

BACA JUGA:BGP Lampung Gelar Saresehan, Guru Penggerak Didorong Mampu Memajukan Sekolah

BACA JUGA:PM Coffee and Space, Rekomendasi Kedai Kopi yang Cocok Buat Beresin Kerjaan atau Tugas Sekolah, Cek Lokasinya

Mulyadi, juga menginformasikan bahwa pihaknya, akan melakukan koordinasi dengan Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) untuk mengecek langsung jajanan yang sudah di konsumsi oleh anak-anak tersebut.

"Kami segera koordinasi dengan BPOM untuk memberikan sampelnya,"jelas Mulyadi.

Sebagai informasi, Sebanyak 12 Belas Pelajar SDN 1 Durian Payung, Bandar Lampung diduga mengalami keracunan usah menyantap jajanan yang dibeli sekitar sekolah pada Selasa pagi, 22 Oktober 2024.

Hal tersebut menyebabkan beberapa siswa  dilarikan ke RSUD dr.A Dadi Tjokrodipo Bandar Lampung.(Gie/

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: