Harga Samsung Galaxy S24 Ultra Per Januari 2025, Performanya Masih Oke Nggak?

Samsung Galaxy S24 Ultra. FOTO/Samsung--
Harga yang ditawarkan sebenarnya tidak jauh berbeda dari generasi baru Galaxy S25 Ultra.
Samsung Galaxy S24 Ultra yang dibekali RAM 12GB dan ROM 256GB ditawarkan mulai Rp21,999 juta.
Kemudian untuk varian RAM 12GB dengan penyimpanan internal 512GB dibanderol mulai Rp23,999 juta.
Lalu seri Galaxy S24 Ultra yang membawa RAM 12GB dengan memori ROM 1TB, harganya mulai Rp27,999 jutaan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: