Masuk HP Mid-Range Terbaru Dalam Seri Meizu Note 21 Pro 2025

Meizu 21 Pro 2025. FOTO/Meizu Technology--
RADARLAMPUNG.CO.ID – Inilah spesifikasi dan harga yang ditawarkan HP mid-range terbaru dalam seri Meizu Note 21 Pro 2025.
Brand smartphone asal Tiongkok, Meizu Technology baru merilis lini Meizu Note series di pasaran gadget Rusia.
HP Android terbaru ini ditawarkan dengan harga mulai 16,236 RUB atau sekitar Rp3,6 jutaan.
Harga yang ditawarkan HP China yang satu ini adalah untuk varian smartphone yang membawa RAM 8GB dan ROM 256GB.
BACA JUGA:Bawa Baterai 6000mAh, Vivo Y37 Pro Bisa Jadi Referensi HP Mid-Range Terbaru
BACA JUGA:Masuk Kelas Mid-Range Terbaru, Realme 13 Plus 5G Hadir di Indonesia Dengan Dimensity 7300 Energy
Kelebihan dan kekurangan pada HP Meizu Note 21 Pro dapat diketahui dengan membandingkan spek dengan harganya.
Penggemar gadget dapat membandingkan harga yang tadi ditawarkan dengan fitur-fitur dalam perangkat smartphone berikut:
Spesifikasi Lengkap Meizu Note 21 Pro 2025
- Ukuran layar 6.74 inci
BACA JUGA:Klaim 2 Link DANA Kaget Terbaru Weekend, Rebut Saldo Gratis Rp 150 Ribu Langsung Withdraw
BACA JUGA:Withdraw Link DANA Kaget Sabtu 1 Februari 2025, Klaim Langsung Saldo Gratis Rp 167 Ribu Sekali Klik
- Teknologi IPS LCD Display
- Fitur layar lainnya: HD+, kecerahan 550nits, refresh rate 120Hz
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: