Satu Bulan Home Care Fair di Alfamart, Ada Cashback Hingga Rp10 Ribu! Cek Mekanismenya
Diskon cashback Rp10.000 dalam penawaran promo home care fair di Alfamart. FOTO INSTAGRAM ALFAMART--
RADARLAMPUNG.CO.ID – Berikut ini merupakan mekanisme pemberian diskon cashback hingga Rp10 ribu dalam penawaran promo home care fair di Alfamart.
Promo Alfamart hari ini untuk kategori produk home care berpotensi memberikan diskon cashback.
Dapatkan diskon cashback dalam promo belanja murah di Alfamart yang berlangsung selama satu bulan penuh.
Alfamart memberikan penawaran home care fair yang berlaku mulai tanggal 1 sampai dengan 31 Oktober 2025 mendatang.
BACA JUGA:Hari Terakhir Promo Tebus Murah Spesial Anyversale 26 Alfamart, Dijamin Bikin Untung!
Ada berbagai macam produk kebutuhan rumah mulai dari deterjen, pewangi pakaian, pengharum ruangan, hingga cairan pembersih lantai yang dijamin termurah.
Membersihkan rumah bisa menjadi lebih hemat dengan belanja produk home care minimal Rp75.000 supaya mendapatkan cashback khusus member.
Penawaran ini berlaku di toko Alfamart terdekat atau checkout praktis melalui aplikasi Alfagift yang memberikan gratis ongkir sepuasnya.
Sebagai informasi, harga pada katalog produk-produk terkait tidak berlaku di wilayah Nusa Tenggara Timur.
BACA JUGA:Jangan Lewatkan Promo Home Care dengan Diskon Hingga 35 Persen di Alfamart, Hanya Sampai Besok!
Mekanisme Mendapatkan Voucher Cashback Rp10 Ribu di Alfamart
- Minimal belanja Rp75.000 (Nett setelah diskon dan tidak berlaku kelipatan) all produk home care
- Periode promo 1 – 31 Oktober 2025
- Voucher cashback tercetak di ekor struk setelah memenuhi syarat belanja atau dapat dilihat pada menu ‘voucher’ di aplikasi Alfagift.
BACA JUGA:Promo Alfamart Edisi Spesial Produk Kesehatan Tubuh, Ada Diskon Hingga 40 Persen!
Mekanisme Penggunaan Voucher Cashback Rp10 Ribu di Alfamart
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Sumber:
