Kalau kamu ingin rezeki yang jauh lebih besar, energi kamu juga harus besar.
3. No Snooze
Ketika jam alarm berbunyi, kebiasaan yang mungkin sering dilakukan adalah menekan tombol matikan alarm.
BACA JUGA:Gubernur Sambut Kunker Komisi X ke Lampung
Walaupun kamu sadar ketika alarm itu bunyi, berarti kamu tahu bahwa sudah saatnya bangun tidur.
Jangan sampai hal itu menjadi kebiasaan, karena kebiasaan itulah yang nantinya membentuk karakter dan akhirnya terbawa terus dalam hidup kamu.
4. Merapikan Tempat Tidur
Jika kamu bisa merapikan tempat tidur setiap pagi secara konsisten, sesuatu yang kamu lakukan berulang kali bisa menjadi sebuah kebiasaan.
Kebiasaan itu nantinya menjadi sebuah karakter yang akhirnya akan mengubah masa depan kamu.
BACA JUGA:Begini Penjelasan Kejari Serang Soal Penahanan kepada Nikita Mirzani, Kajari: Takut Melarikan Diri
Karakter yang sedang dibentuk adalah karakter untuk bisa menyelesaikan tugas dan tanggung jawab pertama di hari itu walaupun hal ini sangat sederhana.
Hal ini akan membuat kamu lebih semangat dan berpikir tugas apalagi yang bisa diselesaikan di hari itu.
5. Afirmasi Positif
Kata-kata adalah sebuah doa, apa yang kamu katakan terhadap diri kamu sendiri akan menjadi doa.
Nantinya hal ini akan membawa kamu menjalani hidup hari ini.
BACA JUGA:Bharada Richard Akan Berkata Jujur, Akan Bela Almarhum Brigadir Yoshua