9. Kabupaten Tanjung Jabung Barat (TJB) Luas wilayah: 4.649,85 km2 Pusat pemerintahan: Kuala Tungkal
10. Kabupaten Tebo Luas wilayah: 6.461,00 km2 Pusat pemerintahan: Muara Tebo.
11. Kabupaten Bungo Luas wilayah: 4.659,00 km2 Pusat pemerintahan: Muara Bungo.
Nah itu dia Daftar dari Kabupaten dan Kota yang ada di Provinsi Jambi yang harus kamu tahu selain itu untuk menambah pengetahuan dan wawasan anda mengenai jumlah dari Kabupaten dan kota yang ada di salah satu Provinsi yang ada di Pulau Sumatera ini. (*)