10 Kampus di Sumatera dengan Jurusan Ekonomi Terbaik Versi EduRank

Selasa 08-08-2023,20:00 WIB
Reporter : Ajeng Monika Selis
Editor : Alam Islam

jika kita berbicara tentang ekonomi, fakta menariknya ternyata uang hanyalah sebagian elemen dari ilmu ekonomi yang luas. 

Teori ekonomi dibangun atas landasan dari pengamatan sebab-akibat, yang didasarkan pada aksi dan juga reaksi di dalam kehidupan ekonomi Masyarakat.

Ilmu ekonomi tidak dapat kita sempitkan hanya pada satu jenis kegiatan transaksional saja. 

BACA JUGA: Kapolres Lampung Tengah dari Masa ke Masa, Ada yang Hanya Dua Bulan Menjabat

Karena para ahli ekonomi memiliki pemahaman masing-masing mengenai ‘Apa yang dimaksud dengan ekonomi?’.

Ada yang beranggapan bahwa ekonomi adalah ilmu yang mempelajari pemanfaatan sumber daya yang langka.

Dan tujuannya adalah untuk memenuhi keinginan manusia yang tidak terbatas.

Menurut Adam Smith, ekonomi merupakan ilmu yang mempelajari perilaku manusia.

BACA JUGA: Wisata Nimo Highland Pangalengan Bandung, Sensasi Liburan Asyik Berasa Lagi di Yunani

Terutama dalam mengelola berbagai sumber daya yang terbatas atau tidak terbatas.

Dengan untuk mencapai tujuan tertentu dalam hidupnya.

Kemudian ada juga pendapat John Mayer yang mendefinisikan bahwa ilmu ekonomi adalah ilmu yang mempelajari tentang kemakmuran suatu negara.

Dimana negara tersebut membutuhkan intervensi pemerintah untuk bisa mencapai suatu kondisi perekonomian tertentu.

BACA JUGA: Daftar Kapolda Lampung Dari Masa ke Masa, Ada yang Pernah Jadi Kapolres Lampung Utara

Dan ada juga pendapat yang dikemukakan Mohammad Hatta tentang ilmu ekonomi.

Menurut beliau definisi ilmu ekonomi adalah ilmu yang mempelajari proses-proses tercapainya kesejahteraan dan keadilan sosial dalam suatu Masyarakat.

Kategori :