Sambil berjalan, Anda akan menikmati pemandangan eksotis nan indah sehingga perjalanan tidak akan terasa capai dan bosan.
BACA JUGA:Wisata Sejarah ke Museum Brawijaya di Kota Malang, Melihat Langsung Gerbong Maut
Jadi, Kapan berkunjung ke Wisata Air Terjun Way Tayas Disebut Hidden Gems Lampung Selatan.
Selain berwisata ke air terjun Way Tayas yang tersembunyi nan cantik, masih banyak Air Terjun Hidden Gems di Lampung Selatan tak kalah menarik dan seru.
2. Air Terjun Rejosari
Air Terjun Rejosari berlokasi Di wilayah Kecamatan Natar, Lampung Selatan ini juga bisa dikatakan Wisata Air Terjun Hidden Gems Lampung Selatan.
BACA JUGA:Pantai Teluk Hantu disebut Wisata Hidden Gems Pesawaran Lampung , Hipnotis Siapapun Memandangnya
Pasalnya, Air Terjun Rejosari memiliki daya tarik tersendiri. Seperti, Bila Air terjun pada umumnya memiliki bentuk yang ramping dan menjulang tinggi akan tetapi untuk air terjun rejosari ini sendiri melebar dan tidak terlalu tinggi sehingga seperti air yang tumpah dengan air yang luas serta lebar.
Banyak hal yang bisa Anda lakukan di sini, Anda bisa mengabadikan kenangan, momen liburan, atau sekadar mengambil gambar suasana yang ada di sekitar air terjun tersebut.
BACA JUGA:Dibalik Keindahan Pulau Pahawang sebagai Wisata Hidden Gems Lampung, Ternyata Menyimpan Legenda Ini
Anda bisa memotret kesenangan dan juga keindahan alam yang bisa Anda lihat lagi pada waktu yang akan datang.
Selain itu, Anda bersama dengan teman atau sanak keluarga bisa bermain air sepuasnya karena permukaannya yang cukup lebar.
Anda bisa berjajar-jajar dengan kawan di bawah air terjun sambil merasakan pijatan alami dari air yang jatuh.
Airnya tidak terlalu keras karena tidak terlalu tinggi sehingga sangat nyaman untuk pijat alami.. Anda pun juga bisa berenang kesana kemari namun tetap utamakan keselamatan..
BACA JUGA:9 Wisata Hidden Gems Anti Mainstream di Lampung, Kamu Pernah Eksplor Yang Mana ?
Bagi Anda yang sangat menyukai olahraga yoga juga bisa yoga di sini karena banyak tempat yang cukup luas.