Selain itu hadirnya KUR Bank Mandiri juga dilakukan sebagai upaya dalam mendorong pertumbuhan ekonomi.
Serta penyerapan tenaga kerja supaya jadi lebih merata khususnya di Indonesia.
Bank Mandiri memiliki beberapa jenis KUR yang bisa digunakan untuk mengajukan pinjaman dana.
Untuk mengajukan pinjaman dana KUR Bank Mandiri dengan limit kredit tertentu.
Maka pelaku usaha dapat memilih pinjaman tunai mana yang ingin diajukan melalui KUR Bank Mandiri.
Bank Mandiri menawarkan beberapa jenis Kredit Usaha Rakyat (KUR), yang dapat dipilih sebagai sarana pinjaman dana.
Adapun jenis-jenis KUR Bank Mandiri yaitu sebagai berikut:
BACA JUGA:Ini Manfaat Konsumsi Kopi Hitam Tanpa Gula, Salah Satunya Cegah Depresi
1. KUR Super Mikro.
2. KUR Mikro.
3. KUR Kecil.
4. KUR Penempatan Pekerja Migran Indonesia (PMI) atau KUR Tenaga Kerja Indonesia (TKI).
BACA JUGA:Pinjaman Saldo Dana KUR Bank Mandiri, Limit Mencapai Ratusan Juta, Ini Jenisnya
5. KUR Khusus.
Demikian penjelasan terkait cara mudah mengajukan KUR Bank Mandiri untuk mendapatkan limit kredit mencapai puluhan juta rupiah.