B.Usia
Seiring bertambahnya usia, maka kemungkinan terjadinya stroke lebih besar dibandingkan dengan usia yang lebih muda.
C.Jenis Kelamin
Jenis kelamin laki-laki lebih besar kemungkinan terkena stroke pada usia produktif dibandingkan yang perempuan
BACA JUGA:7 Makanan yang Wajib Dihindari Bagi Ibu Hamil Muda
D.Orang Yang Pernah Terkena Stroke
orang yang sebekumnya pernah mengalami stroke maka akan lebih besar kemungkinan terkena penyakit stroke lagi.
2.Faktor Yang Bisa Dimodifikasi
Faktor yang masih bisa di modifikasi adalah misalnya seperti;
Orang dengan hipertensi masih bisa untuk diobati, orang dengan diabetes mellitus masih bisa dikontrol, orang dengan kolesterol tinggi masih bisa kita cegah,
BACA JUGA:Satu Pemuda Diduga Pelaku Pengeroyokan Remaja Hingga Tewas di Way Halim Diringkus Polisi
orang dengan merokok, minum-minuman alkohol, kemudian kekentalan darah dan masih banyak sekali dari gaya hidup yang masih bisa dicegah untuk menghindari terjadinya penyakit stroke tersebut.
Untuk mencegah faktor resiko yang bisa dimodifikasi tadi adalah tentunya life style atau gaya hidup. Gaya hidup paling sering terjadi adalah pola makan yang berantakan dan malas bergerak.
Jadi ini adalah yang paling sering menyebabkan penyakit-penyakit yang berakibat ke stroke atau struk tersebut.
BACA JUGA:DPRD Lampung Usul Lima Raperda Inisiatif Dewan
1.Menjaga Pola Makan Kita