Hal-Hal yang Harus Dilakukan saat Menghadapi Musim Pancaroba, Apa Saja?

Jumat 10-11-2023,13:14 WIB
Reporter : Ajeng Monika Selis
Editor : Alam Islam

Kemudian pangkaslah ranting-ranting pohon yang sudah terlalu lebat.

Karena jika diperhatikan ada banyak kasus ranting patah hingga pohon tumbang saat musim hujan tiba.

Bersihkan juga selokan atau aliran pembuangan, misalnya tinggal di komplek maka ajaklah tetangga sekitar untuk bergotong royong.

BACA JUGA:Fakta Mengejutkan Serial Gadis Kretek yang Dibintangi Dian Sastrowardoyo, Risetnya Hingga 4 Tahun

Hal tersebut dilakukan agar saat musim hujan nanti, air selokan tidak tersumbat dan menyebabkan banjir.

Dan hal lainnya yang dapat dilakukan sebagai antisipasi di musim pancaroba ini.

Itu adalah dengan rajin memantau informasi cuaca dan iklim yang dipublikasikan oleh BMKG.

Selanjutnya untuk menghadapi musim penghujan mendatang, lakukan beberapa hal penting dan jangan dianggap remeh.

BACA JUGA:Perhatikan untuk Orang Golongan Darah AB, 7 Kelemahan Ini Akan Selalu Menghantuimu

Cobalah untuk memeriksa apakah kondisi rumah sudah aman dari kebocoran.

Bereskan juga barang-barang yang tidak terpakai agar tidak menjadi sarang nyamuk.

Jika disekitar rumah terdapat pohon yang rantingnya sudah terlalu lebat dan mulai lapung.

Maka akan lebih baik ditebang saja agar tidak menjadi pemicu kecelakaan.

BACA JUGA:Suhu Maksimum Di Atas 35 Derajat Celcius, Cek Daftar Lengkap Kota Terpanas di Indonesia Hari Ini

Pastikan juga kondisi rumah aman dari saluran pembuangan yang berpotensi tersumbat.

Caranya dengan membersihkan saluran pembuangan di sekitar rumah agar tidak menjadi sarang penyakit, misalnya yang disebabkan oleh nyamuk penyebab demam berdarah.

Kategori :