Intip Spesifikasi HP Infinix Smart 8, Catat Tanggal Rilisnya di Indonesia

Kamis 30-11-2023,17:14 WIB
Reporter : Ajeng Monika Selis
Editor : Alam Islam

Namun untuk sistem operasinya mendukung versi OS Android 13 dengan detail XOS.

Selanjutnya untuk perbekalan daya diberikan kapasitas baterai sebesar 5000mAh, yang dilengkapi dengan fitur fast charging atau pengisian daya cepat 10W.

Lanjut pada penyimpanan dilengkapi dengan UFS 2.2 yang memiliki port USB type-C pada pengisian dayanya.

Infinix Smart 8 dilaporkan akan mengusung layar utama berukuran 6.6 inci dengan fitur HD+.

BACA JUGA: Promo Hotel Murah di Jawa Timur Hari Ini, Dapatkan Potongan Menginap dan Bayar di Bawah 1 Jutaan

Kemudian dibekali dengan kecepatan refresh rate 90Hz, tingkat kecerahan mencapai 500 nits, dengan sensor fingerprint side-mounted.

Lalu pada kualitas kamera utama atau kamera belakang dibekali konfigurasi 13MP. Sedangkan kamera selfie atau kamera depannya dengan konfigurasi 8MP.

Menariknya, Infinix Smart 8 dibekali juga dengan volume super 200 persen dan magic ring.

Adapun pilihan warna yang dimiliki ponsel pintar terbaru ini beragam dan kekinian.

BACA JUGA: Bacaan Latin dan Makna Doa Agar Tidak Mudah Lupa serta Selalu Mengingat Allah

Ada beberapa pilihan warna menarik dari HP Infinix Smart 8 ini mulai dari Crystal Green, Shiny Gold, Timber Black, dan Galaxy White.

Kemudian untuk penawaran harga HP Infinix terbaru 2023 ini diperkirakan akan dipasarkan dengan harga mulai Rp 1 jutaan.

Demikian pembahasan tadi berkaitan dengan bocoran spesifikasi pada seri Infinix Smart 8 terbaru 2023. (*)

Kategori :