Sementara untuk harga tablet Oppo dengan memori RAM 8GB dan penyimpanan memori internal atau ROM 256GB, maka harganya dibanderol mulai Rp3,7 jutaan.
Demikian pembahasan tadi berkaitan dengan spesifikasi dan harga tablet Oppo untuk seri Oppo Pad Air2.
Sebagai informasi tambahan, harga yang baru saja dijelaskan merupakan harga penjualan untuk wilayah China. (*)