Namun jangan dulu diberikan sabun seperti yang kebanyakan orang lakukan, karena yang harus dipastikan adalah najisnya sudah bersih.
Untuk memastikannya, pastikan terlebih dahulu perubahan warna pada air di dalam mesin lalu buang air bekas cucian pertama.
Kemudian baru bisa dibersihkan kembali dengan menambahkan sabun dan air yang baru. Karena air yang dicampurkan dengan sabun tidak dapat mensucikan.
BACA JUGA:Mau Cepat Kaya? Amalkan Doa Harian Ini Setiap Pagi, Insya Allah Dilimpahkan Rezeki yang Baik
Sehingga Buya Yahya menegaskan bahwa jangan menyampurkan air dengan sabun langsung terhadap pakaian yang terkena Najis. (*)