Terserang Osteoporosis Secara Tiba -Tiba? Tenang Ini 3 Tips Ampuh Hilangkan Rasa Nyeri Pada Tulang

Selasa 27-02-2024,19:18 WIB
Reporter : Dian Saptari
Editor : Yuda Pranata

RADARLAMPUNG.CO.ID - Penyakit osteoporosis yang muncul secara tiba-tiba dapat menimbulkan rasa nyeri yang luar biasa .

Jika tidak segera di atasi dengan tepat, osteoporosis dapat berkembang menjadi lebih parah dan kronis.

Alhasil, osteoporosis dapat menganggu aktivitas sehari-hari dikarenakan adanya rasa nyeri di dalam tubuh.

Untuk mengatasi kondisi tersebut, ada beberapa tips yang bisa dilakukan dalam menghilangkan rasa nyeri pada tulang akibat serangan osetoporosis.

BACA JUGA:Mau Tulang Tetap Kuat di Usia 50 ? Ini 4 Susu Osteoporosis Tinggi Kalsium, Nikmat, Harga Murah

Berikut ini 3 tips ampuh untuk hilangkan rasa nyeri pada tulang akibat terserang osteoporosis tiba-tiba.

1. Mengkonsumsi obat pereda nyeri

Tips pertama yang bisa dilakukan jika mengalami rasa nyeri karena osteoporosis yakni mengkonsumsi obat penghilang rasa sakit.

Biasanya dokter akan meresepkan obat penghilang rasa nyeri untuk merederakan sakit pada tulang.

BACA JUGA:Jaga Kesehatan Tulang Dengan 4 Bahan Rempah Alami, Cocok Dibuat Minuman Herbal Hangat Cegah Osteoporosis

Obat pereda nyeri yang diresepkan untuk osteoporosis dapat membantu mengurangi rasa sakit dalam jangka pendek. 

Agar penderita osteoporosis tetap bisa beraktifitas dan tidak terlalu terganggu dengan munculnya rasa sakit.

2. Mandi air hangat

Tips kedua untuk meredakan rasa sakit pada tulang akibat serangan osteoporosis yakni dengan mandi air hangat.

BACA JUGA:Penderita Osteoporosis Wajib Tau, Lima Sayuran Tinggi Alkaloid Bisa Menyebabkan Peradangan Tulang

Kategori :