Pendaftaran CPNS 2024 Dibuka 20 Agustus, Ada 250.407 Formasi, Talenta Baru Siapkan Syarat Lengkapnya Sekarang

Minggu 18-08-2024,11:06 WIB
Reporter : Dian Saptari
Editor : Yuda Pranata

- Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah NKRI oleh Instansi Pemerintah.

Adapun persyaratan lainnya yang bisa disiapkan talenta baru sesuai kebutuhan yakni.

-   Memiliki ijazah SMA ataupun SMK yang terdaftar di kementerian.

BACA JUGA:Peringati HUT RI ke-79, Komunitas Perenang Antar Pulau Lampung Pecahkan Rekor Dunia dengan Berenang 8,036 KM

- Bukan peserta yang lolos seleksi calon ASN atau dalam proses pengusulan penetapan nomor induk pegawai.

- Pendaftar CPNS hanya melamar online melalui situs SSCASN.

- Dilarang melamar ke 2 instansi ataupin jabatan sekaligus pada 1 periode tahun anggaran.

Bagi pelamar  formasi cumlaude maka bisa siapkan syarat di antarnya.

BACA JUGA:Resmi! PKS Usung RMD-Jihan Dalam Pilgub Lampung 2024

- Pendidikan S1.

- Lulus di perguruan tinggi dalam negeri maupun luar negeri terakreditasi A

- Memiliki ijazah dengan nilai yang menyatakan predikat kelulusan setara cum laude.

Untuk para pelamar  penyandang disabilitas maka syarat yang bisa dipenuhi yakni:

BACA JUGA:Disebut Bakal Dapat Tugas Khusus di Luar Kabinet, Mantan Gubernur Lampung Arinal Djunaidi Komentar Begini

- Menyiapkan surat keterangan dari RS pemerintah atau puskesmas yang menerangkan jenis ataupun derajat disabilitas.

- Menyiapkan video singkat yang menunjukkan kegiatan sehari-hari ketika beraktivitas sesuai jabatan pilihan.

Kategori :