Listrik Padam di Tanggamus, Ternyata Ini Penyebabnya

Listrik Padam di Tanggamus, Ternyata Ini Penyebabnya

Kabel putus menjadi penyebab listrik padam di Tanggamus.--

Kasus ini telah dilaporkan ke Polsek Kotaagung.

BACA JUGA: Baru 13,17 Persen Warga Tanggamus Dapat Booster  

Terpisah, Kapolsek Kotaagung AKP Sugeng Sumanto membenarkan hilangnya kabel milik PLN tersebut. Pihaknya telah melakukan pemeriksaan. 

”Kejadiannya malam hari, tidak ada saksi yang melihat. Saat ini melakukan penyelidikan. Diperkirakan, spesialis pencuri kabel,” kata AKP Sugeng. (*) 

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: