Bencana Hidrometeorologi Berpotensi Ancam Lampura

Bencana Hidrometeorologi Berpotensi Ancam Lampura

Tim BPBD Lampura melakukan simulasi terjadinya bencana alam di Lampura. (Fahrozy Irsan Toni/Radarlampung.co.id)--

BACA JUGA:Apes, Gagal Beraksi, Curanmor Bersenpi Nyaris Tewas Dikeroyok Warga

Menyoal persiapan yang dilaksanakan oleh BPBD Lampura, sedari awal pihaknya telah mensiagakan personil dan peralatan yang standby 24 jam di posko bencana. 

"Kita berharap seluruh perangkat pemerintahan dari kabupaten hingga desa dapat sigap dan tanggap, melaporkan ke BPBD apabila terjadi bencana di daerahnya," imbaunya.

"Termasuk buffer stock sebagai bantuan awal bila terjadi tanggap darurat," pungkasnya. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: