Dikritik Ketua DPRD, Wali Kota Metro Pastikan Segera Perbaiki Infrastruktur untuk Atasi Banyaknya Titik Banjir
FOTO RADAR LAMPUNG/RURI SETIA UNTARI - Wali Kota Metro dr Wahdi Sirajuddin, SpOG. --
BACA JUGA:Paripurna Pengumuman dan Usul Pemberhentian Bupati-Wakil Bupati, Parosil: Terima Kasih Lampung Barat
Ia menilai, saluran drainase di Kota Metro sudah cukup baik, hanya saja saluran pembuangan yang perlu diperhatikan.
DPRD meminta Pemkot untuk sering-sering berkoordinasi dengan pemerintah provinsi.
“Kita harus bisa membagi air, wilayah utara dibuang ke mana, timur kemana, utara ke mana, harus jelas,” tandasnya.
Ia menambahkan, DPRD berharap, pemerintah bersama-sama dengan masyarakat mencari solusi atas persoalan banjir ini.
“Jangan lagi menyalahkan si A, si B. Sekarang bagaimana program bisa dijalankan. Gak usah muluk-muluk, cari program yang kira-kira bisa dilaksanakan dalam waktu singkat. Tidak usah berharap penghargaan ini, penghargaan itu. Yang penting masyarakat dapat tidur nyenyak,” pungkasnya. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: