Mahasiswa Farmasi ITERA Adakan Penyuluhan Mengenai Cerdas Menggunakan Obat

Mahasiswa Farmasi ITERA Adakan Penyuluhan Mengenai Cerdas Menggunakan Obat

Mahasiswa program studi Farmasi Institut Teknologi Sumatera (ITERA) yang sedang menjalankan kuliah Pelayanan Kefarmasian melakukan kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) dengan mengadakan penyuluhan bertema "Mahasiswa Cerdas Menggunakan Obat" pada 6 --

BACA JUGA:Harga Cabai di Tanggamus Masih Stabil Rp 32 ribu / Kg

“Penyuluhan mengenai mahasiswa cerdas menggunakan obat sangat bermanfaat untuk mahasiswa asrama sebab ilmu mengenai swamedikasi ini baru kami dengar. Kebanyakan mahasiswa masih belum mengetahui terkait pengobatan secara mandiri yang baik dan benar sehingga penyuluhan ini diharapkan dapat menjadi bekal yang bermanfaat bagi mahasiswa untuk kedepannya.” ujar Revi Oknasari sebagai perwakilan dari pihak asrama.

"Materinya, sangat bermanfaat dan kami jadi bisa tau apa yang harus dilakukan untuk mengobati diri sendiri saat terkena penyakit ringan seperti demam, maag, dan batuk," ujar Septia Ramadani sebagai salah satu mahasiswa yang telah menghadiri acara dari program studi Arsitektur Lanskap. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: