Mau Hemat BBM? Yuk Gunakan Cara Ini

Mau Hemat BBM? Yuk Gunakan Cara Ini

Sejumlah langkah bisa dilakukan saat berkendara agar lebih hemat BBM. ILUSTRASI/FOTO PIXABAY.COM--

BACA JUGA: Harga BBM Turun, Begini Komentar Masyarakat Lampung

Selanjutnya, memastikan bahwa tutup tangki benar-benar sudah terpasang dan kencang. 

Terkadang ini luput dari perhatian usai mengisi BBM. Padahal hal ini sangat penting. 

Dikutip dari Carsdirect, diperkirakan ada 147 juta galon gas yang hilang disebabkan  penguapan.

Ternyata, mengurangi beban di dalam kendaraan juga menjadi faktor penting agar hemat BBM. 

BACA JUGA: Harga BBM Turun, Ternyata Kendaraan Ini yang Boleh Pakai Pertalite!

Untuk barang-barang yang tidak perlu, sebaiknya dikeluarkan. Penting diketahui, beban di dalam kendaraan bisa menyebabkan penggunaan bahan bakar lebih banyak. 

Menurut Carsdirect, untuk setiap 45 Kilogram beban di dalam kendaraan bisa menghemat bahan bakar antara satu atau dua persen.

Terakhir, penggunaan bahan bakar yang tepat. Ini sangat memengaruhi langkah hemat BBM.  

Dengan penggunaan BBM yang sesuai, pembakaran mesin menjadi kian sempurna.

BACA JUGA: RSUDAM Lampung Lakukan Operasi Bedah Jantung Perdana

Untuk kendaran yang menggunakan bensin, bisa menggunakan Pertamax atau Pertamax Turbo. 

Kemudian kendaraan diesel, baiknya menggunakan Dexlite atau Pertamina Dex. 

BBM cepat habis ini kerap menjadi keluhan pengguna kendaraan. 

Keluhan BBM cepat habis bukan tertuju pada BBM di SPBU, melainkan BBM yang telah terisi di kendaraan. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: