Bangun Kewaspadaan dan Kesiapsiagaan, Tulang Bawang Apel Siaga Bencana
Bupati Tulang Bawang Winarti melihat kondisi peralatan dan logistik penanggulangan bencana. (Dinas Kominfo Tulang Bawang)--
BACA JUGA:Lulus Kuliah, Alumni Universitas Teknokrat Indonesia bekerja di PT Prisma Indonesia
Kanedi mengungkapkan, beberapa kampung dan kelurahan yang rawan bencana banjir ada di tujuh kecamatan.
Di antaranya tiga kelurahan di Kecamatan Menggala: Menggala Kota, Menggala Selatan, dan Menggala Tengah.
Lima kampung di Kecamatan Rawa Pitu: Panggung Mulyo, Andalas Cermin, Duta Yoso Mulyo, Bumi Sari, dan Gedung Jaya.
Kemudian tiga kampung di Kecamatan Menggala Timur: Bedarow Indah, Sungai Luar dan Menggala.
BACA JUGA:Porprov IX, Atlet Muay Thai Tanggamus Sumbang 23 Medali
Dua kampung di Kecamatan Dente Teladas: Pasiran Jaya dan Pendowo Asri.
Selanjutnya empat kampung di Kecamatan Gedung Meneng: Bakung Udik, Gunung Tapa, Gedung Meneng, dan Bakung Ilir.
Dilanjutkan dua kampung di Kecamatan Gedung Aji Baru: Mekar Asri dan Mesir Dwi Jaya. Dan terakhir dua kampung di Kecamatan Gedung Aji: Penawar dan Gedung Aji. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: