7 Oleh-oleh Khas Lampung Paling Populer, Nomor 5 Paling Diminati

7 Oleh-oleh Khas Lampung Paling Populer, Nomor 5 Paling Diminati

7 oleh-oleh khas Lampung paling populer. (Freepik)--

Oleh-oleh khas Lampung yang cukup kekinian selanjutnya yaitu Browkis atau brownies kulit pisang. Seperti namanya, makanan ini terbuat dari kulit pisang sebagai bahan campurnya.

Kulit pisang yang ditambahkan dalam makanan ini telah diproses sedemikian rupa sehingga tetap aman dikonsumsi dan rasanya juga enak.

Jika ingin membeli, kalian bisa datang lansung ke Browkis House di Jalan M. Yunus, Gang Sukawijaya, No. 83, Kota Bandar Lampung.

Demikianlah ulasan 7 oleh-oleh khas Lampung paling populer yang sayang untuk dilewatkan. (*/Nazri Chandra)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: