Sering Keramas Namun Rambut Tetap Rontok? Simak Tips Keramas Agar Rambut Tidak Rusak

Sering Keramas Namun Rambut Tetap Rontok? Simak Tips Keramas Agar Rambut Tidak Rusak

Tips cara keramas agar rambut tidak rusak. (YouTobe @CARYSHA)--

BACA JUGA:Selamat, Atlit Kick Boxing Lampung Timur Raih 59 Medali Pada Porprov IX Lampung

Carysha memberikan tips jika menyisir rambut disarankan dimulai dari ujung bawah rambut, bukan dari atas rambut.

2. Jangan Keramas Setiap Hari

Banyak yang mmasih beranggapan bahwa keramas setiap hari membuat rambut lebih bersih dan bagus namun ternyata itu justru membuat rambut kita cepat rusak.

Semakin kita keramas maka bisa membuat minyak alami di kulit kepala tersebut hilang yang akan membuat kering dan ujung rambut mudah bercabang.

BACA JUGA:Sambut Nataru, Sheraton Hotel Tawarkan Paket Bello

Namun tidak keramas juga akan menyebabkan penumpukan minyak dirambut sehingga akan terlihat tidak sehat.

3. Gunakan Shampoo yang Sesuai dengan Jenis Rambut

Memilih jenis shampoo yang akan digunakan tidak hanya dipakai karena wanginya saja.

Karena jika salah memakai jenis shampoo maka akan membuat rambut menjadi rusak, untuk itu harus diperhatikan jenis shampoo yang akan digunakan agar sesuai dengan jenis rambut kita.

BACA JUGA:1.713 Nelayan di Tanggamus Dapat BLT BBM

4. Perhatikan Suhu Air yang Akan Digunakan

Mungkin banyak yang belum tahu, air juga dapat mempengaruhi kesehatan rambut.

Carysha menyarankan agar menggunakan air dingin daripada menggunakan air panas.  

“Sebaiknya kalau kita keramas itu menggunakan air dingin karena air yang terlalu panas itu akan merusak kelembaban rambut dan membuat minyak alami pada kulit itu tuh mengelupas,” ucap Carysha.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: