Pembatasan Solar Subsidi, Tak Perlu QR Code di HP, Bisa Juga Dari Sini

Pembatasan Solar Subsidi, Tak Perlu QR Code di HP, Bisa Juga Dari Sini

PT Pertamina Patra Niaga memperluas lokasi pembatasan pembelian bahan bakar minyak (BBM) solar bersubsidi. FOTO MYPERTAMINA.ID--

BACA JUGA: Mudah Tanpa Ribet, Cek BSU 2023 lewat HP

Secara keseluruhan, ditetapkan 71 kabupaten/kota yang menjadi wilayah uji coba pembatasan solar subsidi. 

Penetapan wilayah uji coba itu dilakukan dengan pertimbangan sejumlah faktor.

Pertimbangannya antara lain bukan merupakan jalur utama lintas antar provinsi, kesiapan infrastruktur digital serta kesiapan bantuan untuk pendaftaran di lapangan. (*)

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: