Kemendikbud Ristek-LPDP Siapkan Beasiswa untuk 282.334 Orang

Kemendikbud Ristek-LPDP Siapkan Beasiswa untuk 282.334 Orang

Rapat dengar pendapat LPDP bersama anggota Komisi XI DPR RI, Rabu, 1 Februari 2023. FOTO TANGKAP LAYAR --

Selanjutnya program Kampus Mengajar dengan target 18 ribu orang. Pertukaran Mahasiswa Merdeka (PMM) dengan target 15 ribu orang dan Wirausaha Merdeka (mandiri) yang menargetkan 12 ribu orang.

“Masih ada sekitar 26 program lainnya. Mulai dari pabrik wirausaha Merdeka, yang bagus," urainya.

BACA JUGA: Daftar 100 Perguruan Tinggi Luar Negeri Beasiswa LPDP untuk Penyandang Cacat

BACA JUGA: Catat! Ini Jadwal Penting Seleksi Beasiswa LPDP 2023 Tahap 2

Sementara untuk jumlah penerima beasiswa LPDP pada tahun ini ditargetkan sebanyak 7 ribu. Jumlah tersebut meningkat dibandingkan tahun lalu sebanyak 5.600 penerima.

Dalam program umum, pemerintah menyediakan beasiswa reguler, beasiswa perguruan tinggi utama dunia, dan beasiswa parsial. 

Kemudian program targeted yang mencakup beasiswa untuk Pegawai Negeri Sipil (PNS), TNI, dan Polri. 

Lalu beasiswa kewirausahaan, beasiswa pendidikan kader ulama, dan beasiswa dokter spesialis serta sub spesialis.

BACA JUGA: Simak, Ini Dokumen Aplikasi Pendaftaran Beasiswa Reguler LPDP 2023

BACA JUGA: Simak, Ini Persyaratan Pengajuan Izin Studi Lanjutan Bagi Alumni Penerima Beasiswa LPDP

"Ini juga merupakan upaya kita dalam meningkatkan jumlah dokter dan dokter spesisialis di Indonesia," tegasnya. (*)

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: