Cara Mengatasi Murai Batu Ngelowo dengan Mudah, Segera Lakukan Dua Tips Berikut Ini

Cara Mengatasi Murai Batu Ngelowo dengan Mudah, Segera Lakukan Dua Tips Berikut Ini

Murai Batu.-Pixabay-

RADARLAMPUNG.CO.ID - Banyak yang belum mengetahui cara mengatasi Murai Batu ngelowo yang ternyata sangat ampuh.

Padahal, cara mengatasi Murai Batu ngelowo sebenartnya bisa dilakukan dengan sangat mudah dan terbilang tidaklah ribet.

Artikel ini bakal mengulas cara mengatasi Murai Batu ngelowo yang bisa dilakukan oleh para pecinta burung kicau.

Adapun burung Murai Batu ngelowo biasanya kerap disebabkan oleh over birahi juga kondisi tubuh yang tidak fit.

BACA JUGA:Tips Perawatan Murai Batu Agar Tetap Sehat dan Gacor Saat Berkicau

Ciri-ciri Murai Batu ngelowo salah satunya adalah berperilaku membuka sayap ketika bertemu lawan. 

Murai Batu ngelowo akan menjadi masalah serius jika ternyata sang burung sedang disiapkan untuk lomba.

Karenanya, Murai Batu ngelowo wajib secepatnya diatasi dengan benar.

Tips berikut ini cocok untuk Murai Batu lomba supaya bisa tampil maksimal fighter lagi di gantangan.

BACA JUGA:Pandangan Agama Buddha tentang Munculnya Tanda-Tanda Kiamat

Baiklah, berikut ini cara mengatasi Murai Batu yang ngelowo atau mbetmen dengan dua langkah mudah:

Cara pertama yang bisa dilakukan yakni dengan melakukan pengumbaran secara rutin.

Pengumbaran tak perlu waktu yang lama karena bisa dilakukan selama hanya setengah jam hingga 1 jam.

Tujuan pengumbaran dilakukan supaya burung bisa bergerak bebas sehingga tubuhnya lebih fit.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: