Simak, Ini Lima Penyakit Mata yang Patut Diwaspadai

Simak, Ini Lima Penyakit Mata yang Patut Diwaspadai

Ilustrasi pemeriksaan kesehatan mata. Foto/Pixabay.com--

BANDAR LAMPUNG, RADARLAMPUNG.CO.ID – Berbagai penyakit memang patut diwaspadai oleh masyarakat agar tidak mengganggu aktivitas sehari-hari.

Aktivitas sesederhana apapun pastinya akan terasa terganggu apabila tubuh terserang penyakit.

Kendati demikian, penyakit yang saat ini umum menyerang tubuh manusia adalah bagian mata.

Mata menjadi sasaran penyakit saat ini, terlebih banyaknya penggunaan barang-barang elektronik yang menyebabkan radiasi.

BACA JUGA: Simak, Ternyata Cara Mudah Mengatasi Burnout

Radiasi akibat terlalu lama melihat layar gadget atau komputer bisa menyebabkan penyakit mata.

Tak pandang usia, penyakit mata bisa menyerang siapa saja yang tidak memperhatikan kesehatan mata mereka.

Penyakit mata pun ada yang bisa sembuh dengan sendirinya asalkan selalu menjaga kebersihan diri dan lingkungan.

Namun ada juga penyakit mata yang membutuhkan pengobatan medis dari dokter spesialis mata.

BACA JUGA: Waspada, Burnout Bisa Rugikan Tubuh Secara Kronis

Penyakit mata memang menjadi salah satu gangguan kesehatan yang cukup sering terjadi pada masyarakat umumnya.

Keluhan yang biasanya dirasakan masyarakat akibat penyakit mata diantaranya mata merah, gatal, perih, gangguan penglihatan dan yang lebih parah bisa menyebabkan kebutaan.

Dilansir Radarlampung.co.id dari laman alodokter.com pada Rabu, 15 Maret 2023. Ada beberapa penyakit mata yang patut diwaspadai masyarakat.

Penyakit mata menjadi gangguan kesehatan yang harus diwaspadai dan dicegah agar tidak menimbulkan dampak yang lebih buruk.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: