Gubernur Target Tambah WTP, Pansus Siap Action
SUASANA RAPAT PARIPURNA DPRD LAMPUNG DALAM PENYERAHAN LHP BPK RI ATAS LKPD PROVINSI LAMPUNG TA 2022-FOTO AGUNG BUDIARTO/RADARLAMPUNG.CO.ID-
Kesempatan itu, Arinal juga menegaskan pihaknya juga konsen dalam pembangunan fisik dengan telah memplot anggaran sebesar Rp750 miliar untuk infrastruktur jalan.
Sementara, Ketua DPRD Lampung Mingrum Gumay mengatakan, apa yang menjadi catatan BPK nanti ya akan dibereskan dengan dilakukannya fungsi pengawasan.
"Dari sisi infrastruktur, kita akan beresin. Badan, komisi, bangun komunikasi dengan mitra organisasi perangkat daerah (OPD)," katanya.
BACA JUGA:Serahkan Laporan Keuangan Lebih Awal, Pemprov Tegaskan Pertahankan Opini WTP
Dalam psoses administrasinya, biasanya LHP akan dibahas dalam rapat bersama pansus dengan sebelumnya jadwal akan dibahas dalam Banmus.
"Nantinya pansus (panitia khusus) akan menjadikan ini bahan dalam rangka fungsi pengawasan. Agar menghasilkan laporan keuangan yang efektif, akuntabel dan dipertanggungjawabkan," pungkasnya. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: