Allahu Akbar! Ternyata Ini Alasan Kita Harus Berdoa
Ilustrasi berdoa. Foto/Pixabay--
BACA JUGA:Hajar Thailand 5-2, Timnas Indonesia Juara SEA Games 2023! Adu Pukul Warnai Partai Final
1. Berdoalah dalam keadaan bersih dari hadas besar dan hadas kecil.
2. Berdoalah dengan tenang, sopan dan bersuara lembut.
3. Berdoa sambal menghadap kiblat.
4. Mengangkat kedua tangan setinggi-tingginya dengan kedua telapak tangan menengadah ke langit namun pandangan ke tempat sujud.
5. Mulailah dengan bertahmid kepada Allah SWT.
6. Iringi tahmid dengan sholawat Nabi.
7. Bertaubat dan memohon ampunan dengan beristighfar kepada Allah SWT.
8. Berdoalah tentang apa-apa saja yang menjadi masalah di hati.
BACA JUGA: Terkuak! Ternyata Begini Cara Dajjal Mengelilingi Dunia Selama 40 Hari
Kendati demikian, seorang hamba harus tetap berusaha untuk mewujudkan apa-apa saja yang menjadi doanya kepada Allah SWT.
Allah SWT akan mengabulkan apa-apa saja yang diinginkan oleh hamba-Nya, namun seorang hamba wajib berusaha dan Allah akan membuka jalan atau pintu rezeki untuknya. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: