Iklan Bos Aca Header Detail

Empat Layanan untuk Calon Jemaah Haji Indonesia saat di Madinah, Hotel Bintang sampai Makanan Nusantara

Empat Layanan untuk Calon Jemaah Haji Indonesia saat di Madinah, Hotel Bintang sampai Makanan Nusantara

Ada empat layanan yang diberikan untuk calon jemaah haji Indonesia selama berada di Madinah. FOTO DOKUMEN KEMENAG.GO.ID--

BACA JUGA: Kisah Pria Asal Jombang Menjadi Haji Nunut

Diketahui, hotel-hotel untuk calon jemaah haji Indonesia di Madinah ini terletak di daerah Markaziyah. 

Artinya, hotel-hotel tersebut terletak dengan jarak di dekat Masjid Nabawi. 

Untuk jarak terjauh antara hotel calon jemaah haji Indonesia dengan Masjid Nabawi hanya sekitar 600 meter.

Kemudian jarak terdekat dari pintu masjid hanya 15 meter.

BACA JUGA: Disebut Tanda-tanda Kiamat saat Mengering, Ini Lokasi Sebenarnya Danau Tiberias

Selain layanan, ada beberapa larangan yang harus dipahami calon jemaah haji. Khususnya untuk mereka yang berangkat pada musim haji 2023.

Bagi mereka yang sudah menetapkan niat melaksanakan ibadah haji dan ditandai dengan memakai ihram, maka hindari melakukan sesuatu yang dilarang.

Kalau dilakukan, calon jemaah haji akan mendapatkan sanksi yang terkait dengan pelaksanaan ibadah haji.

Sebagaimana dilansir Radarlampung.co.id dari Nu.or.id, Syekh Abu Syuja dalam Taqrib menyebutkan bahwa ada sepuluh hal yang menjadi larangan sepanjang seseorang menunaikan ibadah haji di tanah suci.

BACA JUGA: Hubungan Imam Mahdi dan Terbelahnya Sungai Eufrat yang Memunculkan Bukit Emas

Larangan-larangan ini memiliki konsekuensi kalau dilanggar oleh calon jemaah haji.

Jemaah haji yang sedang ihram, tidak diperkenankan untuk melakukan sepuluh hal.

Yakni mengenakan pakaian yang berjahit, menutup kepala untuk laki-laki serta menutup wajah bagi wanita dan mengurai rambut.

Selanjutnya mencukur rambut, memotong kuku dan menggunakan parfum atau wangi-wangian. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: