Mengenal Tokoh Dalam Cerita Ramayana, Gambaran Kebijaksanaan, Cinta dan Angkara Murka Dalam Dunia Pewayangan
Tokoh-tokoh penting dalam cerita wayang Ramayana.--
BACA JUGA: Nyi Roro Kidul, antara Dongeng dan Keyakinan yang Ternyata Menyimpan Kisah Menyedihkan
Laksamana harus gugur di medan pertempuran menghadapi pasukan Rahwana karena melepaskan seluruh kesaktian yang dimilikinya, sampai hilang semuanya.
Kematian sang adik pun membuat Sri Rama merasa marah, murka atas kehilangan orang terdekatnya.
Raksasa yang menjadi pembunuh sang adik itu juga langsung ditangkap saat itu juga.
Nyawa dibalas nyawa, raksasa itu juga merasakan hal yang sama yakni meregang nyawa.
BACA JUGA: Pulau Samalona, Wisata Pulau Terindah Indonesia yang Ada di Makassar
Selanjutnya adalah tokoh wayang Dewi Sinta yang digambarkan memiliki paras yang amat sangat cantik jelita.
Kecantikan yang dimiliki putri dari Prabu Janaka itu bahkan sanggup membuat para bidadari merasa iri.
Sosok Dewi Sinta yang merupakan istri dari Sri Rama Wijaya disebut memiliki karakter yang sabar.
Dewi Sinta juga sosok wanita yang tak banyak menuntut dan sangat menjunjung tinggi kesucian.
BACA JUGA: Mengenal Wisata Alam Gua Rangko di Labuan Bajo Nusa Tenggara Timur
Meskipun ditawari harta yang melimpah ditambah kejayaan apabila menjadi istri dari Rahwana.
Dewi Sinta menolaknya karena ia sangat menghormati arti pernikahan.
Cincin kawin yang tetap pas dijari tangannya menjadi pembuktian kesetiaan terhadap suaminya.
Meskipun dirinya sempat dicurigai telah main serong dengan Rahwana.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: