Mengerikan! Begini Tradisi Menuju Kedewasaan yang Dilakukan Berbagai Suku di Dunia

Mengerikan! Begini Tradisi Menuju Kedewasaan yang Dilakukan Berbagai Suku di Dunia

Berbagai tradisi kedewasaan yang mengerikan untuk dilakukan. ILUSTRASI/Foto Berbagai Sumber YouTube--

BACA JUGA: Gadai Emas di Pegadaian, Keunggulan dan Persyaratan

Sehingga hal ini akan memudahkan tetua adat untuk memasukkan semut tersebut.

Semut-semut yang ditangkap akan dimasukkan ke dalam sepasang sarung tangan khusus.

Sarung tangan tersebut dibuat dari dedaunan yang disiapkan untuk ritual ini.

Adapun jumlah semut peluru di dalamnya bisa mencapai 30 ekor per sarung tangan. 

BACA JUGA: Menguak Fakta Uranus Sebagai Planet Terdingin di Alam Semesta

Dan biasanya yang mengikuti ritual ini adalah anak laki-laki yang masih berusia 12-16 tahun.

Ritual akan dilakukan secara bergantian, anak-anak dari suku ini akan memasukkan tangannya ke dalam sarung tangan.

Tangan mereka akan dimasukkan dengan lapisan arang sebagai pelindungan.

Seorang anak laki-laki akan dianggap berhasil jika melewati ritual kedewasaan.

BACA JUGA: Jangan Sampai Salah! Ini Kategori Penerima Daging Kurban

Apabila mampu melewati 10 menit tersebut tanpa menangis.

Pada saat inilah anak laki-laki ini dianggap sudah mencapai tahap kedewasaan dan diakui sebagai bagian dari suku.

4. Meruncingkan Gigi 

Suku yang mendiami Kepulauan Mentawai, Pulau Siberut, Sumatera Barat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: