Disnaker Lampung Periksa Pimpinan Az Zahra yang Diminta untuk Kooperatif

Disnaker Lampung Periksa Pimpinan Az Zahra yang Diminta untuk Kooperatif

Kepala Disnaker Lampung, Agus Nompitu.---Foto: Prima Imansyah Permana/ Radarlampung.co.id.---

"Sehingga dengan demikian secara utuh kita lihat keseluruhannya, baru kita menyimpulkan hal-hal apa saja. Dalam kelalaian atau pelanggaran pada aspek ketenagakerjaan," jelasnya.

Lebih lanjut, Agus Nompitu menghimbau kepada pihak Az Zahra untuk koperatif saat diminta keterangan oleh tim pengawas tenaga kerja Disnaker Lampung.

"Harapan kita, nanti pihak sekolah atau yayasan untuk menyampaikan hal-hal yang terkait kecelakaan tersebut, termasuk mungkin menjelaskan terkait dokumen yang kami butuhkan," ungkapnya.

"Saya kira ini dapat terselesaikan dengan baik kejadian ini," tukasnya. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: