Begini Cara Membedakan Madu Asli dan Palsu, Ternyata Perlu Lakukan Ini
Madu banyak memiliki segudang manfaat serta khasiat yang sangat baik bagi Kesehatan tubuh. mulai dari perawatan kulit, dan juga membantu menyembuhkan luka. Foto Pixabay--
BACA JUGA:Ini yang Dilakukan Pemkab Lampung Timur Terhadap PMI yang Meninggal di Taiwan
Cukup masukkan satu sendok tetesan madu ke dalam air, jika tetesan madu tersebut tidak tercampur dengan air dan jatuh ke dasar air, maka madu tersebut asli. Namun jika tetesan madu yang tercampur akan terapung dalam air, maka madu tersebut sudah ada bahan campurannya.
6. Langkah berikutnya yaitu memastikan madu tersebut asli ataupun palsu silahkan dicek menggunakan Ibu Jari
Coba letakkan sedikit madu di ibu jari. Periksa apakah madu tersebut akan tumpah dan menyebar ke jari lain dengan cepat. Jika benar seperti itu, kemungkinan madu tersebut palsu. Madu murni teksturnya kental dan tidak berair. Jika dioleskan tidak akan mudah menetes. Selain itu, rasa madu yang tidak murni dapat bertahan lama karena adanya tambahan gula. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: