Terbaru Dari Alzaytun, Aktivis Israel Hingga Bantuan Dana Untuk Alzaytun

Terbaru Dari Alzaytun, Aktivis Israel Hingga Bantuan Dana Untuk Alzaytun

Aktivis israel datang ke alzaytun pakai kaos lambang bintang daud-Foto tangkap layar youtube Al-Zaytun Official-

BACA JUGA:Panglima TNI Lakukan Mutasi Besar-besaran, Berikut Ini Nama-nama yang Bergeser

“Kalau Alzaytun kekurangan operasional, minta sama saya saya kasih,” ucapnya saat berpidato di atas sebuah podium.

Dukungan itu rupanya diungkapkan karena diketahui bahwa rekening Pondok Pesantren (Ponpes) Alzaytun dan pimpinannya Panji Gumilang dibokir.

“Mungkin sudah banyak yang mendengarkan isu bahwa rekening syekh Panji Gumilang dan rekening Alzaytun katanya diblokir,” jelasnya.

Untuk itu dirinya mengatakan dihadapan para penghuni Alzaytun yang hadir dalam acara tersebut untuk tidak khawatir.

BACA JUGA:Profil Mayor Jenderal TNI Erwin Djatniko Mantan Danrem 043/Gatam yang di Mutasi Jadi Pangdam III/Siliwangi

Sebab, dirinya lah yang akan memberikan bantuan tersebut kepada Pondok Pesantren (Ponpes) Alzaytun.

Sehingga dengan tegas dirinya menyampaikan akan membantu biaya operasional di Pondok Pesantren (Ponpes) Alzaytun.

Itu dikatakannya dengan ekspresi wajah yang tegas dan meyakinkan menunjukkan keseriusan dari pernyataannya tersebut.

Diungkapkannya, bahwa apa yang dilakukannya itu demi kepentingan Pendidikan di Indonesia dalam hal ini pendidikan yang ada di Pondok Pesantren (Ponpes) Alzaytun.

BACA JUGA:Kejati Lampung Naikkan Status Dugaan Korupsi KUR ke Penyidikan

“Demi pendidkan di Indonesia,” tegasnya.

Kedua video yang diunggah ke media sosial tersebut diketahui pertama kali diunggah ke kanal youtube Al-Zaytun Official.

Video itu disiarkan secara live pada Rabu 19 Juli 2023 dengan judul Peringatan 1 Syuro 1445 H Di Al-Zaytun.

Tayangan secara langsung yang disiarkan langsung dari Masjid Rahmatan Lil Alamin di Pondok Pesantren Alzaytun itu berdursi 4 jam 48 menit.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: