Kaum Milenial Bakal Tak Habis 'Fikri', Inilah Daftar Perguruan Tinggi Negeri Terfavorit di Indonesia
Ilustrasi kampus.-Pixabay/hello_world_2022-
7. Universitas Padjajaran (Unpad)
Kampus yang berlokasi di Bandung Jawa Barat ini pun tetap masuk dalam jajaran kampus favorit, yakni dengan mengumpulkan pendaftar sebanyak 50.909.
BACA JUGA:Gara-Gara Game, Politisi PDI Perjuangan Dicopot Dari Anggota DPRD
6. Universitas Pendidikan Indonesia (UPI)
PTN yang satu ini berlokasi di daerah Jawa Barat dan terbilang cukup anyar, yakni berdiri pada 2012.
Kendati baru, UPI sukses mencapai peringkat enam favorit dengan jumlah pendaftar 52.806.
5. Universitas Diponogoro (Undip)
Kampus yang berlokasi di daerah Semarang Jawa Tengah ini terdata mempunyai 54.018 pendaftar.
BACA JUGA:Sekretaris DPRD Tanggamus Mundur Dari Jabatan, Penyebabnya Karena Ini
4. Universitas Sebelas Maret (USM)
Pada SNBT tahun 2023 ini USM menempati peringkat empat terfavorit dengan meraih 56.695 pendaftar.
3. Universitas Indonesia (UI)
Kampus utama UI terletak di bagian Utara dari Depok, Jawa Barat, tepat di perbatasan antara Depok dan wilayah Jakarta Selatan, sementara kampus lainnya berlokasi di Salemba, Jakarta Pusat.
UI kini menempati urutan ketiga terfavorit setelah mempunyai 59.177 pendartar.
BACA JUGA:5 Kampus Terbaik di Amerika, Pekerjaan Lulusannya Bukan Main
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: