19 Kampus Negeri Dengan Jurusan Teknik Terbaik di Indonesia Versi EduRank

19 Kampus Negeri Dengan Jurusan Teknik Terbaik di Indonesia Versi EduRank

EduRank merilis 19 kampus yang memiliki jurusan teknik terbaik di Indonesia. ILUSTRASI/FOTO NET--

RADARLAMPUNG.CO.ID - Platform pemeringkatan jurusan di kampus negeri maupun kampus swasta.

EduRank telah mempublikasikan pemeringkatan berbagai kampus dengan jurusan teknik terbaik.

Indonesia pun menjadi salah satu negara yang termasuk dalam sistem pemeringkatan jurusan teknik terbaik tersebut.

Dalam publikasi yang dilakukan EduRank, hasil pemeringkatan jurusan teknik terbaik di Indonesia.

BACA JUGA: 5 Kampus di Lampung yang Dipimpin Rektor Perempuan

Hal tersebut merupakan hasil dari karya ilmiah dan juga sitasi.

Dilansir dari EduRank, berikut ini daftar kampus negeri dengan jurusan teknik terbaik di Indonesia.

Adapun daftar nama kampus negeri yang memiliki jurusan teknik terbaik yaitu sebagai berikut:

Kampus Negeri dengan Jurusan Teknik Terbaik

BACA JUGA: Awas! Obat dan Produk Kosmetik ini Bisa Picu Kanker dan Gangguan Organ, Cek Daftarnya

1. Institut Teknologi Bandung (ITB)

2. Universitas Indonesia (UI)

3. Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS)

4. Universitas Gadjah Mada (UGM)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: